Selamat Datang & Terimkasih anda telah berkunjung ke website / blog tempat berbagi ilmu tentang keselamatan dan kesehatan kerja khususnya di bidang MIGAS

Sabtu, 19 November 2011

SAFETY IKON

Safety Ikon juga diperlukan sebagai salah satu cara untuk meningkatkan awarness para pekerja terhadap Safety Health & Enviroment, metode ini sangat berguna dan boleh dibilang berhasil, para pekerja yang photonya dijadikan ikon akan termotivasi untuk semakin meningkatkan pengetahuan dan juga kepedulian terhadap keselamatan kerja.


berikut ini adalah contoh Safety IKON yang dimaksud di atas :
pic : Sdr. Wadi Reno

Selasa, 15 November 2011

Kriteria Pemeringkatan PROPER

Berdasarkan Peraturan Menteri Negara Lingkungan Hidup No.18 Tahun 2010 Tentang Program Penilaian Peringkat Kinerja Perusahaan Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, kriteria yang digunakan dalam pemeringkatan tersebut adalah sebagai berikut:


Apa itu PROPER

PROPER adalah Program Penilaian Peringkat Kinerja Perusahaan dalam Pengelolaan Lingkungan yang bertujuan untuk untuk mendorong peningkatan kinerja perusahaan dalam pengelolaan lingkungan melalui penyebaran informasi kinerja penaatan perusahaan dalam pengelolaan lingkungan. Guna mencapai peningkatan kualitas lingkungan hidup. Peningkatan kinerja penaatan dapat terjadi melalui efek insentif dan disinsentif reputasi yang timbul akibat pengumuman peringkat kinerja PROPER kepada publik. Para pemangku kepentingan (stakeholders) akan memberikan apresiasi kepada perusahaan yang berperingkat baik dan memberikan tekanan dan atau dorongan kepada perusahaan yang belum berperingkat baik.

Senin, 14 November 2011

Reward & Punishment

Banyak cara dalam usaha meningkatkan awarness / kepedulian pekerja terhadap HSE diantaranya adalah dengan memberikan reward & punishment.


diantara reward & punishment tersebut untuk mencapai keberhasilkan dalam usaha peningkatan kepedulian pekerja terhadap HSE, yang terlebih dahulu dilakukan adalah reward-nya baru kemudian punishment.


Ada banyak cara reward yang diberikan, diantaranya adalah :

  • Secara prontal memberikan hadiah bagi pengumpul program SHE terbanyak ( Contoh : Nearmiss Report / BBS report (Behavior Based Safety)). Maksudnya secara prontal adalah dengan melakukan metode kompetisi bagi seluruh pekerja untuk mengumpulkan Nearmiss report / BBS.
  • Secara priodik setiap bulan bagi pengumpul terbanyak ( cenderung rewardnya kecil ).
  • Memberikan penghargaan berupa sertifikat bagi pekerja yang berhasil.



Sedangkan punishment dapat dilakukan, diantarnya dengan cara :

  • Memberikan teguran secara langsung.
  • Memberikan surat peringatan ( atau lebih dikenal SP )



Contoh Sertifikat :

Minggu, 13 November 2011

Optional Safety Sign

Sticker cutting yang seksi, unik dan cantik, murah meriah....

Sabtu, 12 November 2011

Optional Safety Sign

Safety Sign berupa sticker / stiker cutting yang pernah dibuat :
Gampang dan murah meriah.