Selamat Datang & Terimkasih anda telah berkunjung ke website / blog tempat berbagi ilmu tentang keselamatan dan kesehatan kerja khususnya di bidang MIGAS

Rabu, 11 Mei 2011

Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan (P3K) - first aid (lanjutan)

SHOCK


Indikasi :

  • Denyut jantung cepat dan lemah
  • Kulit Pucat, basah, lembang dan kadang meinggigil
  • Kesadaran terganggu
  • Mual dan kadang-kadang muntah
  • Haus, pandangan kabur
  • Nafas pendek, berat dan cepat.
PENANGANAN SHOCK

  • Selalu anggap kordan cedera atau sakit mengalami shock
  • Biarkan korban yang sadar menentukan posisi yang paling nyaman buat dia
  • Jangan pindahkan korban juka tidak diperlukan
  • Jaga kepala agar leher tidak banyak bergerak
  • Jaga suhu tubu korban
PENANGANAN LUKA BAKAR

  • Jangan tempelkan plaster perekat
  • Jangan oleskan lotion, zalf atau lemak
  • Jangan pecahkan lepuh yang terjadi
  • Bersihkan luka yang kotor di bawah air bersih yang mengalir atau mencelupkan ke air yang dingin
  • Lepaskan cincin, jam tangan, pakaian sebelum terjadi pembengkakan
  • Balut daerah yang terbakar dengan pembalut yang bersih dan pembalut yang steril, jangan gunakan kapas kerena menyebabkan iritasi, balut longgar untuk mengurangi tekanan pada luka
  • Tenangkan korban
  • Istirahatkan anggota gerak yang mengalami luka bakar

Tidak ada komentar:

Posting Komentar